Layanan Asesmen dan Konsultasi Pro akan memudahkan Anda memahami karakter unik, bakat dan potensi keunggulan yang ada pada diri Anda melalui proses asesmen dan penjelasan hasilnya oleh praktisi Talents Mapping profesional. Dalam durasi 50 menit Anda dapat berdiskusi bersama sang praktisi untuk memahami hasil asesmen sehingga membantu Anda memahami diri dan mengembangkan potensi.
Apa saja hasil Asesmennya ?
Sesi konsultasi
Anda akan mendapat uraian penjelasan hasil asesmen serta berdikusi dalam durasi 50 menit melalui Zoom/Google meet bersama Praktisi Talents Mapping profesional sehingga Anda betul-betul memahami hasil asesmen Anda. Konsultasi private ini memungkinkan Anda untuk bertanya tentang berbagai hal dari diri dan kehidupan Anda, Praktisi akan memberikan pandangan terhadap apa yang Anda tanyakan dari sudut pandang hasil asesmen Anda.
Belum ada FAQ tersedia.
Bagus karena ini sudah anak ke 4 saya ikut
Talents Mapping itu salah satu tools yang bermanfaat utk saya pribadi menemukan bakat yang selama ini belum saya sadari. Ikut assesment TM menjadi salah satu kesempatan luar biasa utk saya. Hasil dari assesment TM sangat terperinci dan lugas sekali menjelaskan apa saja bakat dominan saya. Dari bakat tersebut saya bisa mencoba kegiatan apa saja yang bisa saya lakukan dengan enjoy, easy, excellent dan tentu nya akan menjadi earn utk masa depan saya. Sukses terus Talents Mapping ✨
Hasil relevan
Sangat membantu. Sistem self-assessment membuat tools ini masuk akal. Hasilnya pun bukan vonis yang kaku, justru bikin kita bisa merefleksikan kembali kekuatan dan bidang yang menjadi potensi kita.
Produk ini sangat bagus sekali untuk membantu individu untuk mengetahui bakal dan minat yang dimilikinya sebagai suatu kekuatan, yang selama ini mungkin belum dia ketahui secara maksimal
Sangat membantu untuk memahami diri sendiri dan merasa lebih percaya diri dengan kelebihan dan kelemahan yang kita punya. Recommended 👍⭐️
Oke
TM sangat membantu saya memvalidasi apa yang ada pada diri saya saat ini dan membantu menjelaskan hal-hal tersebut. Membuat saya lebih memahami diri dan lebih mengetahui bakat-bakat lain yang berpotensi untuk saya explore kedepannya. Tapi tentu semua ini tidak akan bisa saya pahami dengan baik tanpa bantuan konsultasi dan coaching dari seorang mentor yang capable dan qualified
Masya Allah, sangat membantu untuk menemukan rahasia terdalam dari diri sendiri, jadi makin semangat menumbuhkan potensi yg selama ini belum di sadari..
Layanan talent mapping ini sangat membantu dalam memahami potensi dan kecenderungan diri secara lebih terstruktur. Hasil assessment disajikan dengan detail dan mudah dipahami.
Keren!
Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut, pertanyaan, atau permintaan khusus. Gunakan kontak kami untuk menghubungi kami secara langsung. Terima kasih atas minat dan kunjungan Anda!