Concern dalam bidang Self Development for Women, Parenting, dan Kurikulum Individual anak.
Tools Talents Mapping digunakan sebagai pijakan mengenali potensi diri klien yang unik; untuk apa diciptakan; bagaimana potensi ini bisa untuk menemukan karir,dan peran-peran kehidupan yang tepat; serta bagaimana merancang amal terbaik dari peran tersebut sehingga menjadi ladang kontribusi. Goal dari sesi coachingnya adalah bagaimana setiap diri menemukan high value dirinya.